200 Orang Ikuti Serbuan Vaksin Booster Kodim Surabaya Timur

    200 Orang Ikuti Serbuan Vaksin Booster Kodim Surabaya Timur

    SURABAYA - Babinsa terus  memantau langsung kegiatan serbuan vaksinasi  Booster yang digelar di wilayah Koramil 0831/04 Sukolilo Kodim Tipe A 083/Surabaya Timur. Senin (28/03/22)

    Serbuan vaksinasi  yang digelar diwilayah Koramil 0831/04 Sukolilo menyasar sebanyak 200 orang. Kegiatan serbuan Vaksinasi kali ini difokuskan untuk warga masyarakat diwilayah Kec. Sukolilo Surabaya. 

    Pasi Teritorial (Pasi Ter)  Kapten Arh Aris Teguh Prakoso mengatakan serbuan vaksin yang dilaksanakan menargetkan sesuai dengan kuota jumlah warga masyarakat yang memenuhi syarat untuk melaksanakan vaksinasi.

    Kami  bersyukur warga sangat antusias untuk melakukan vaksinasi  sehingga yang datang vaksinasi bisa memenuhi target sesuai dengan rencana, " ungkapnya.

    SURABAYA
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil Tandes Gelar Yustisi Gabungan...

    Artikel Berikutnya

    Pandam V/Brawijaya Terima Audiensi BPIP...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    Kapendam Brawijaya Akhiri Pelatihan dan Pembekalan Personil Penerangan

    Ikuti Kami